Musyawarah Wilayah Pemuda Muhammadiyah ke-XIV

Akan diadakannya Musyawarah Wilayah Pemuda Muhammadiyah ke-XIV di Hall Pusdiklat Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM), Universitas Muhammadiyah ....

Gebyar Milad IMM ke-47

Dalam rangka Milad ke-47 IMM, Dewan Pimpinan Daerah Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Sumatera Barat mengangkatkan “Gebyar Milad 47 tahun IMM dengan tema ...

Pelantikan Wakil Rektor dan Dekan UMSB

Berdasarkan Surat Keputusan Majelis Dikti Pimpinan Pusat Muhammadiyah Sumatera Barat pada...

Cengkeh dan Manfaatnya

Cengkeh adalah kuntum bunga kering yang dihasilkan dari pohon cengkeh, pohon cengkeh ...

Film Sang Pencerah Mahakarya Hanung Bramantyo

Yogyakarta- Film mengenai sosok Kyai Haji Ahmad Dahlan...

Pelantikan Wakil Rektor dan Dekan UMSB

Berdasarkan Surat Keputusan Majelis Dikti Pimpinan Pusat Muhammadiyah Sumatera Barat pada...

Profil Sang Surya

Visi : Berupaya menjadi radio yang mencerahkan dan mencerdaskan demi masa depan yang [...]

Program Unggulan

Beberapa Program Unggulan Sang Surya diantara adalah [...]

Pasang Iklan

Ketentuan pemasangan iklan di Radio Sang Surya [...]

PAN Kampanye Akbar


Padang, SSFM

Memasuki hari ke-3 masa kampanye pemilu 2009, giliran ribuan kader Partai Amanat Nasional (PAN) memadati Ruang Terbuka Hijau (RTH) Imam Bonjol Padang. Kampanye Akbar PAN ini digelar hari Kamis, 19 Maret 2009 pukul 14.00-16.00 Wib.

Pada kesempatan tersebut hadir Walikota Padang, H. Fauzi Bahar, MSi, sebagai ketua DPD PAN Kota Padang, Ketua DPW PAN Sumatera Barat, H.M Asli Chaidir, Ketua DPP PAN, Sutrisno Bachir dan Bapak Reformasi Republik ini, Prof. Amien Rais.

Dalam orasinya, Amien Rais mengatakan, bahwa PAN adalah partai yang mengunggulkan prestasi, amal sholeh dan kerja nyata. Dari itu, Amien mengajak semua warga untuk optimis memenangkan pemilu 9 April mendatang. Kegiatan kampanye yang dihibur oleh Group musik Radja Band tersebut, berjalan tertib dan ditutup dengan doa oleh Amien Rais.